Seorang pemburu suci
Datang merajuk dalam tiga kayuh
Salahkan aku yang terkutuk takut
Lalu jatuh berlutut
Lihat senapannya!
Tak bercakar pula bergigi!
Apa engkau takut?
Bunuh saja lahirku!
DOR!! Si pemburu terjatuh
Senapannya teracung ke arahnya
Dan nafasnya dingin mendahului lolongan serigala,
sebelum kokok ayam datang menjelang..
Datang merajuk dalam tiga kayuh
Salahkan aku yang terkutuk takut
Lalu jatuh berlutut
Lihat senapannya!
Tak bercakar pula bergigi!
Apa engkau takut?
Bunuh saja lahirku!
DOR!! Si pemburu terjatuh
Senapannya teracung ke arahnya
Dan nafasnya dingin mendahului lolongan serigala,
sebelum kokok ayam datang menjelang..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar